BerandaTips & TrickLifestyle9 Rekomendasi Sling Bag Pria untuk Gaya Kasual dan Trendy

9 Rekomendasi Sling Bag Pria untuk Gaya Kasual dan Trendy

Sedang mencari inspirasi outfit pria untuk tampil keren? Mungkin Eigerian bisa mempertimbangkan untuk memadankan outfit dengan sling bag pria. 

Sling bag atau tas selempang dapat menampung benda-benda penting, seperti dompet dan ponsel, serta menjadi salah satu pelengkap tampilan kasualmu. Ingin tahu apa saja rekomendasi sling bag pria yang bisa kamu cek? Baca artikel ini hingga akhir!

Rekomendasi Sling Bag Pria

Rekomendasi Sling Bag Pria

Sling bag pria dapat dipadukan dengan berbagai gaya, mulai dari gaya kasual, minimalis, hingga sporty. Bahkan, kamu bisa memakainya seperti tas selempang biasa atau shoulder bag agar tampilan semakin menarik. 

Nah, apa saja rekomendasi sling bag pria yang bisa kamu pilih? Berikut ini adalah tas selempang pria dari EIGER Adventure:

1. Vancouver Cross Sling

Vancouver Cross Sling merupakan sling bag pria dari EIGER

Vancouver Cross Sling adalah cross sling bag dari EIGER 1989 yang terbuat dari bahan poliester water repellent. Bagian dalam tas ini terbuat dari bahan daur ulang sehingga lebih ramah lingkungan. 

Kompartemen utama tas ini berkapasitas 5 liter. Lalu, tas ini memiliki saku tersembunyi beritsleting dan saku depan. Pada tali bahu, terdapat kompartemen untuk akses cepat yang bisa dimanfaatkan untuk menyimpan ponsel dan benda lainnya. 

BELI VANCOUVER CROSS SLING DI SINI

2. Grizzly Shoulder Bag 5L

Grizzly Shoulder Bag 5L merupakan sling bag pria dari EIGER

Grizzly Shoulder Bag 5L adalah sling bag EIGER 1989 berkapasitas 5 liter dan terbuat dari bahan poliester water repellent sehingga bisa menahan hujan ringan serta cipratan air. Kemudian, bagian dalam tas ini terbuat dari bahan daur ulang. 

Tas ini dilengkapi dengan saku depan, organizer pada kompartemen utama, dan pita kait untuk mengaitkan topi atau aksesoris gantungan. 

BELI GRIZZLY SHOULDER BAG 5L DI SINI

3. Wanderfurther Multi Sacoche 1A

Wanderfurther Multi Sacoche 1A merupakan sling bag pria dari EIGER

Wanderfurther Multi Sacoche 1A adalah tas selempang pria dari EIGER 1989 yang berkapasitas 4 liter. Bentuknya yang ramping dan ringkas dapat melengkapi tampilan kasual atau minimalismu. 

Tas ini memiliki kompartemen utama yang cukup luas dan dilengkapi dengan organizer sehingga kamu bisa menata barang dengan rapi. Lalu, tas ini memiliki lapisan dalam dari bahan daur ulang serta saku depan untuk akses cepat. 

BELI WANDERFURTHER MULTI SACOCHE 1A DI SINI

Baca juga: 12 Rekomendasi Kaos Pria EIGER untuk Outdoor & Harian

4. Derail Messenger Laptop 14”

Derail Messenger Laptop 14” merupakan sling bag pria dari EIGER

Jika Eigerian sering work from cafe (WFC) atau sedang berkuliah, Derail Messenger Laptop 14” bisa menjadi pilihan tas selempangmu. Tas dari EIGER 1989 ini memiliki kapasitas 12 liter yang bisa menampung laptop berukuran 14 inci. 

Di bagian depannya, terdapat kompartemen yang bisa dimanfaatkan untuk membawa buku catatan, tablet, atau perlengkapan kerja lainnya. Jangan khawatir terkena gerimis karena tas ini terbuat dari bahan water repellent yang melindungi bawaanmu dari cipratan air dan hujan ringan. 

BELI DERAIL MESSENGER LAPTOP 14” DI SINI

5. Tourer 2.0 Shoulder 1A

Tourer 2.0 Shoulder 1A merupakan sling bag pria dari EIGER

Tourer 2.0 Shoulder 1A adalah sling bag dari EIGER 1989 dengan kompartemen 5 liter. Di dalamnya, terdapat kompartemen utama, organizer, dan saku dalam. Lalu, tas ini juga memiliki saku depan. Menariknya, tas ini terbuat dari poliester daur ulang yang ramah lingkungan. 

BELI TOURER 2.0 SHOULDER 1A DI SINI

6. Descent 3.0 1A

Descent 3.0 1A merupakan sling bag pria dari EIGER

Descent 3.0 1A dari EIGER Mountaineering adalah tas selempang berkapasitas 3 liter yang terdiri dari organizer, kompartemen utama, saku depan, dan saku belakang. Tas yang terbuat dari bahan nilon 420D ini hadir dalam warna hitam, biru, dan olive

BELI DESCENT 3.0 1A DI SINI

7. Coastico Belt Pouch

Coastico Belt Pouch merupakan sling bag pria dari EIGER

Coastico Belt Pouch adalah sling bag pria dari EIGER 1989 yang bisa dijadikan tas pinggang maupun tas bahu. Berkapasitas 1 liter, kamu bisa menyimpan barang-barang dengan rapi di tas ini. Bahkan, tas ini memiliki dua saku tambahan untuk akses cepat. Modelnya yang kasual cocok untuk tampilan minimalis, aktif, dan sporty

BELI COASTICO BELT POUCH DI SINI

Baca juga: Outfit Kondangan Pria Outdoor Nyaman, Cek 5 Style Ini!

8. Notifier 5L

Notifier 5L merupakan sling bag pria dari EIGER

Bagi Eigerian yang hobi riding atau Sunmori, jangan lupa untuk membawa sling bag Notifier 5L. Tas berkapasitas 5 liter ini cocok digunakan untuk jalan-jalan maupun riding harian. 

Tas ini memiliki tiga saku fungsional untuk akses cepat serta saku dalam di bagian kompartemen utama. Kamu pun bisa mengatur tali bahu tas ini sehingga lebih nyaman saat mengenakannya di sisi kanan atau kiri bahu. 

BELI NOTIFIER 5L DI SINI

9. Safeguard Dual Shoulder 1A

Safeguard Dual Shoulder 1A merupakan sling bag pria dari EIGER

Safeguard Dual Shoulder 1A dari EIGER Mountaineering adalah tas selempang pria berkapasitas 7 liter yang bisa memuat tablet berukuran 7 inci. Kompartemen dalamnya juga dilengkapi organizer sehingga kamu bisa menyimpan bawaan dengan rapi. Selain itu, kamu juga bisa memanfaatkan saku depan untuk menyimpan barang yang membutuhkan akses cepat. 

BELI SAFEGUARD DUAL SHOULDER 1A DI SINI

Dapatkan Sling Bag Pria EIGER di 12.12 Mega Voucher!

Demikian rekomendasi sling bag pria EIGER yang bisa kamu pilih. Mulai dari tas berkapasita tiga liter hingga 12 liter, kamu bisa memilih tas selempang sesuai kebutuhanmu. 

Bagaimana? Sudah menemukan tas incaranmu? Eigerian bisa langsung membeli tas-tas di atas atau produk EIGER Adventure lainnya di EIGER Adventure Store terdekat, situs resmi EIGER, atau aplikasi EIGER di App Store dan Play Store

Eits, jangan sampai kelewatan promo menarik dari EIGER di akhir tahun ini, ya! Promo-promo yang berlaku di antaranya diskon 5% untuk semua produk pilihan di Brand Mega Offer (BMO), voucher combo belanja minimal 2 produk dapat tambahan diskon sebesar 5%, voucher ekstra Rp250 ribu untuk pembelian minimal Rp2,5 juta di tanggal 12 Desember 2025, voucher ekstra Rp110 ribu untuk transaksi minimal Rp1,1 juta di tanggal 12 Desember 2025, voucher potongan maksimal Rp3 juta dengan minimal transaksi Rp20 juta di tanggal 12 Desember 2025, diskon 5%–10% untuk produk-produk tertentu, dan masih banyak lagi!

Siapkan dompet dan ponselmu, lalu check out sekarang sebelum kehabisan produk dan promonya!

Baca juga: 6 Inspirasi Outfit Flanel Pria dan Tips Memilihnya yang Pas

RELATED ARTICLES

Most Popular

Recent Comments

DAFFACHRUZI AL MULTAZAM pada Promo 2.2 Seru Belanja Outfit Riding Terbaru
Rizqal Fauzi Ramadhani pada Promo 2.2 Seru Belanja Outfit Riding Terbaru
Rizqal Fauzi Ramadhani pada Promo 2.2 Seru Belanja Outfit Riding Terbaru
Rensi Gabrilla Renanda Aan Claudia pada Daftar Menu Makanan dan Cara Tepat Mengolahnya Saat Mendaki
Syamsul Alam Habibie Sahabu pada Promo 2.2 Seru Belanja Outfit Riding Terbaru
Rensi Gabrilla Renanda Aan Claudia pada Promo 2.2 Seru Belanja Outfit Riding Terbaru
Rensi Gabrilla Renanda Aan Claudia pada Promo 2.2 Seru Belanja Outfit Riding Terbaru
Ridho Prabowo Subianto pada Promo 2.2 Seru Belanja Outfit Riding Terbaru