Laptop jadi salah satu bawaan wajibmu saat berkegiatan? Ransel Diario Digi 25 2F jadi partner andalanmu. Dengan saku khusus yang empuk untuk membawa laptop 14" di dalam kompartemen utama, ransel ini membuatmu dapat membawa laptop dengan tenang dan aman. Ransel EIGER Mountaineering ini juga hadir dengan banyak ruang dan kapasitas yang cukup luas untuk memuat berbagai bawaanmu saat kuliah, bekerja, maupun bepergian.
SKU
910009004
Activity
Daily Wear
Gender
PRIA
Dimension
46X30X20
Weight
1000
Material
Polyester 300D Small Ripstop, Polyester 600D
Kompartemen utama dengan ritsleting
Saku dalam dengan bantalan untuk memuat laptop 14"
Kompartemen depan dengan ritsleting dan organizer
Saku depan dengan ritsleting
Dua saku samping
Tali kompresi samping
Tali dada
Tali pinggang yang dapat dilepas pasang
Jangan dicuci.
Hanya dilap basah.
Hindari kontak langsung dengan minyak.
Hindarkan dari benda basah.
Belum ada ulasan
Anggota yang telah login bisa mendapatkan 5000 Poin EAC dengan cara memberikan ulasan untuk produk ini