Upper: Knitting Upper with Seamless Construction
Midsole: Phylon
Outsole: Rubber
• Bagian upper mesh knitting yang diperkuat dengan konstruksi Flexeleton menjadikan sepatu ini lebih fleksibel, dinamis, dan ringan untuk mendukung pergerakan
• Midsole phylon berfungsi sebagai peredam getar untuk mencegah cedera pada kaki saat berlari dalam jarak tempuh yang jauh
• Grip outsole Vibram dari rubber dengan traksi yang dirancang untuk bergerak aktif dan adaptif di berbagai medan
• Memiliki bobot yang ringan