WANITA
Hiking

TEMPEST PRO 40 S24

Rp 3.799.000
Stok:
-
Warna: ORANGE
  
Ukuran:
OSPREY
OSPREYOSPREYSelengkapnya

If you want a technical pack that can do it all, reach for the Tempest Pro. Whether you're hauling gear into the alpine, cragging with a full rack or bikepacking solo, this pack is faster, stronger and lighter than ever. A new torso adjustment and premium injection-molded framesheet allow for an enhanced fit across a variety of torso ranges. Pro-worthy NanoFly™ fabric makes this pack extra tough.

SKU
940001241
Activity
Hiking
Gender
WANITA
Dimension

31 x 34 x 74 cm (Vol 38L)

Weight
1300
Material

bluesign® approved NanoFly™: 75% 210D nylon (100% recycled) w/ 25% UHMWPE ripstop, DWR treatment made without PFAS
bluesign® approved 100% recycled 70D & 420D nylon, DWR treatment made without PFAS

• Top-loading design with drawcord closure
• Floating lid can be extended to accommodate overloads
• Lid is removable with FlapJacket feature to secure pack when lidless
• Internal compression strap effectively controls upper load
• Internal hydration reservoir sleeve with center pass through port
• Large stretch-woven front panel pocket
• Tuck-away ice axe attachments with bungee tie-off
• Dual upper quick release side compression straps
• Dual V-pull lower side compression straps
• Stretch woven side pockets
• Dual-zippered fabric hipbelt pockets
• Removable accessory pad straps on lower front panel

Cara Mencuci Tas Osprey
  1. Kosongkan tas dan pastikan tidak ada barang yang tertinggal.
  2. Balikkan tas dan kibaskan perlahan untuk mengeluarkan debu atau kotoran yang tersisa.
  3. Cuci tas menggunakan air hangat dengan cara dibasuh atau disikat lembut pada bagian yang kotor.
  4. Hindari merendam seluruh tas di dalam air karena dapat merusak lapisan pelindung dan material tas.
  5. Gunakan sabun dengan pH rendah serta busa halus untuk membersihkan bagian yang kotor.
  6. Hindari menggosok bagian sablon agar tidak terkelupas.
  7. Untuk membersihkan gigi resleting, gunakan sikat gigi dengan bulu lembut.
  8. Setelah dibilas, keringkan tas di tempat teduh dengan sirkulasi udara yang baik. Hindari menjemur langsung di bawah sinar matahari
  9. Setelah kering dan tidak lembap, simpan di tempat yang kering dengan menambahkan silica gel di dalam tas untuk mencegah risiko delaminasi.


Cara Menyimpan Tas Osprey
  1. Jangan menyimpan tas dalam kondisi basah atau lembap.
  2. Simpan tas di tempat yang kering, sejuk, dan tidak terpapar sinar matahari langsung saat tidak digunakan.
  3. Masukkan silica gel ke dalam tas untuk membantu mencegah kelembapan berlebih.
  4. Setelah perjalanan selesai, kosongkan isi tas dan pastikan tas sudah kering serta bersih sebelum disimpan.
Belum ada ulasan